Satuan Pendidikan : SD AL AZHAR 1
Kelas / Semester : 2 /1
Tema : 3. Tugasku Sehari-hari
Sub Tema : 3. Tugasku sebagai Umat Beragama
Pembelajaran 6
Assalamu'alaikum wr wb...
Sebelum memulai pembelajaran kita hari ini ayo kita buka dengan lafadz basmallah, dan berdoa ya..
alhamdulillah kita bertemu lagi dengan hari jumat penuh berkah. Perbanyak ibadah terutama infak dan sedekahnya ya sholeh sholehah🤗
Pada Pembelajaran 6 Tema 3 Subtema 3 Tugasku sebagai Umat Beragama akan mempelajari tentang memahami kehidupan sosial di sekitarnya melalui kegiatan menjenguk teman. Menemukan kosakata tentang kehidupan sosial di sekitarnya dan menemukan makna kosakata tentang kehidupan sosial di sekitarnya. Menentukan nilai pecahan uang yang setara dan menukar nilai pecahan uang yang setara. Memahami gerakan koordinasi kepala, tangan, dan kaki pada kegiatan menari. Melakukan gerakan koordinasi kepala, tangan, dan kaki pada kegiatan menari. Sebagai catatan tulisan ini hanya sebagai panduan saja ketika mengikuti kegiatan pembelajaran bersama Bapak/Ibu guru.
Hari ini dayu tidak masuk sekolah karena sakit. Siti dan teman-temanya menjenguk Dayu sepulang sekolah.
Rute 1 : SDN Nusantara 01 – Jalan Pattimura – Jalan I Gusti Ngurah RaiRute 2 : SDN Nusantara 01 – Jalan Diponegoro – Jalan I Gusti Ngurah Rai
Urutan harga dari yang terendah adalah salah, jeruk, jambu, mangga.
Contoh kerukunan beragama di sekolah antara lain saling menyayangi dan tidak saling menyakiti teman. sedangkan contoh kerukunan beragama di rumah antara lain salng saling menghormati antar anggota keluarga.
Demikian pembelajaran hari ini, semoga kita semua selalu dalam lindungan Alloh, tetap semangat belajar dari rumah,
Terimakasih sayang untuk hari ini happy weekend
Wassalaamualaikum Wr Wb
Tidak ada komentar:
Posting Komentar